Thursday, October 24, 2013

Grand Avenue oleh Joy Fielding


Grand Avenue

oleh Joy Fielding

SINOPSIS

Kami adalah empat wanita dengan usia, tinggi, dan berat badan beragam. Persamaan kami adalah kami semua tinggal di Grand Avenue, menikah dengan pria-pria ambisius dan sukses, dan masing-masing memiliki anak perempuan yang usianya sekitar dua tahun.
Salah satu dari kami ternyata bukan sahabat sejati, tapi saat itu kami tidak tahu.
Dan kami pun tak pernah menyangka bahwa 23 tahun kemudian, dua orang dari kami meninggal, salah satunya dibunuh secara kejam.
Chris, Barbara, Susan, dan Vicki berbagi suka dan duka selama lebih dari dua puluh tahun. Namun perlahan-lahan, rahasia dan pengkhianatan mengoyak persahabatan mereka. Mereka tidak bisa menjelaskan bagaimana harapan berubah menjadi mimpi buruk dan menghancurkan hidup mereka semua.

DETAIL

JudulGrand Avenue
ISBN/EAN979221643x / 979221643x
PengarangJoy Fielding
PenerbitGramedia Pustaka Utama (GPU)
Terbit25 Oktober 2005
Pages0
Berat175 gram
Dimensi(mm)140 x 210
Tagsnovel terjemahan
KategoriFiksi

Harga Baru Rp. 45000
Harga Kami Rp. 25000
Kondisi baru sampul plastik

Untuk pemesanan call/ sms/ whatsapp 0818-07403551
http;//www.bikinbaju.web.id --> Color your style.

No comments:

Post a Comment